Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/8789
Title: Analisis Pengawasan Terhadap Alokasi Pemberian Dana Kredit Umum Pedesaan (Kupedes) pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Unit Mandala Medan
Authors: Yusnita, Devi
metadata.dc.contributor.advisor: Wijaya, Muslim
Syahrial, Hery
Keywords: pengawasan kredit;alokasi pemberian kredit;kupedes
Issue Date: Mar-2010
Publisher: Universitas Medan Area
Description: Dana yang ada pada bank ( baik dari modal sendiri maupun dari dana masyarakat ) disalurkan kembali dalam bentuk kredit ( pinjaman ) kepada masyarakat yang membutuhkannya. Karena pemberian kredit sebagian besar merupakan dana masyarakat, maka bank harus berhati-hati dalam memberikan kredit tersebut. Kemacetan atas pengembalian kredit yang diberikan dapat mempengaruhi tingkat kemampuan bank memenuhi kewajibannya terhadap para debitur, deposan, penabung atau nasabah lain yang menitipkan dananya di bank yang pada gilirannya akan mempengaruhi kelancaran perkembangan usaha bank itu sendiri. Untuk mencegah atau mengurangi hal tersebut, maka dalam pemberian kreditnya Bank Rakyat Indonesia telah mengembangkan sistem pengawasan dalam rangka pemberian kredit umum pedesaan. Sistem pengawasan disini adalah seperangkat peralatan sistematis dari prosedur dan administrasi yang dilakukan bank atas permohonan kredit serta adanya profesionalisme kinerja perbankan yang tinggi dari karakteristik seorang account officer, sehingga perputaran dana yang ada di bank dapat berjalan dengan baik serta kelangsungan hidup dari perkembangan dan kemajuan bank dapat tetap eksis di dunia perbankan.
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/8789
Appears in Collections:SP - Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
068320209.pdfFulltext690.41 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.