Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/6337
Title: Hubungan Antara Persepsi Terhadap Komunikasi Atasan Kepada Bawahan Dalam Organisasi Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Petisah
Authors: Nurwadani
Keywords: presepsi;komunikasi;organisasi
Issue Date: 2012
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Populasi pada penelitian ini pegawai di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Petisah yang terdiri dari laki-laki 57 orang dan perempuan 27 orang dengan jumlah 84 orang. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah pegawai di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Petisah yang betjumlah 84 orang, sehingga teknik sampling ini disebut sampel jenuh. Teknik pengumpulan data menggunakan data primer. Teknik analisis yang dipergunakan adalah analisa regresi linier sederhana. Hasil penelitian diperoleh bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara persepsi terhadap komunikasi atasan kepada bawahan dalam organisasi pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Petisah. Pernyataan tersebut mengandung arti bahwa hipotesis dalam penelitian ini yang menyatakan ada hubungan antara persepsi terhadap komunikasi atasan kepada bawahan dalam organisasi, dapat diterima.
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/6337
Appears in Collections:SP - Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
098320154_file1.pdfCover339.11 kBAdobe PDFView/Open
098320154_file2.pdfAbstract286.44 kBAdobe PDFView/Open
098320154_file3.pdfIntroduction582.09 kBAdobe PDFView/Open
098320154_file4.pdfChapter I373.15 kBAdobe PDFView/Open
098320154_file8.pdfReference527.66 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.