Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/5730
Title: Pengujian Konsentrasi Ekstrak Biji Sirsak untuk Mengendalikan Hama Spodoptera litura F pada Tanaman Kubis
Authors: Habibullah
Keywords: ekstrak biji sirsak;hama spodoptera litura f;tanaman kubis
Issue Date: 1-Oct-2006
Publisher: Universitas Medan Area
Description: Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Dinas Pengamatan dan Peramalan Hama dan Penyakit Tanaman Pangan, Kabupaten Deli Serdang. Penelitian ini dilaksanakan dari Bulan Maret - April 2006. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mendapatkan konsentrasi dan cara aplikasi ekstrak biji sirsak (Annona muricata) yang tepat untuk mengendalikan hama Spodoptera litura pada tanaman kubis. Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) Non Faktorial dengan Faktor yang diteliti yaitu : Faktor Konsentrasi Ekstrak Biji Sirsak (K). Pengamatan yang dilakukan adalah prilaku serangga uji dan persentase mortalitas serangga uji.
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/5730
Appears in Collections:SP - Agricultural Technology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
008200034_File1.pdfCover404.3 kBAdobe PDFView/Open
008200034_File2.pdfAbstract437.79 kBAdobe PDFView/Open
008200034_File3.pdfIntroduction646.83 kBAdobe PDFView/Open
008200034_File4.pdfChapter I394.95 kBAdobe PDFView/Open
008200034_File8.pdfReference814.96 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.