Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/526
Title: Strategi Pengembangan Usaha Industri Sapu Ijuk Berdasarkan Kondisi Sosial Ekonomi Pemilik Usaha Industri Sapu Ijuk (Studi Kasus : Desa Medan Senembah, Kecamatan Tanjung Morawa, Kabupaten Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara)
Authors: Putri, Tessa Julvidia
Keywords: industri sapu ijuk;kondisi sosial ekonomi;strategi pengembangan usaha;ijuk sweep industry;socio-economic conditions;business development and strategy
Issue Date: 26-Jan-2016
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: This study aims to determine the socio-economic conditions broom fibers entrepreneurs and business development strategies broom fibers industry in the village Senembah field. Penelittian is implemented from the month of May until June 2015. This study uses sampling by census, in this study sample is 32 respondents. The sample in this study are a business owner broom fibers in the village of Medan Senembah districts Tanjung Morawa, Deli Serdang regency. Based on the results of the study socio-economic conditions of business owners said to be good and alternative business development strategy broom fibers by using a matrix swot produced several strategies, namely: increasing the number of regular customers, adjusting competitively priced according to product quality, increase production capacity, providing products broom fibers quality, make loans to banks and promotions, improve enterprise management, improve the system of financial records and administration, product innovation attractive broom fibers, fibers derivation products, and utilization of waste broom fibers themselves.
Description: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi sosial ekonomi pengusaha sapu ijuk dan strategi pengembangan usaha industri sapu ijuk di desa medan senembah. Penelittian ini dilaksanakan dari bulan mei sampai juni 2015. Penelitian ini menggunakan metode pengambilan sampel dengan cara sensus, dalam penelitian ini sampel yang digunakan adalah 32 responden. Sampel dalam penelitian ini adalah pemilik usaha sapu ijuk yang berada di desa Medan Senembah kecamatan Tanjung Morawa kabupaten Deli Serdang. Berdasarkan dari hasil penelitian kondisi sosial ekonomi pemilik usaha dikatakan baik dan alternatif strategi pengembangan usaha sapu ijuk dengan menggunakan matriks swot dihasilkan beberapa strategi yaitu: menambah jumlah pelanggan tetap, menyesuaikan harga bersaing sesuai kualitas produk, menambah kapasitas produksi, menyediakan produk sapu ijuk yang berkualitas, melakukan pinjaman ke bank dan promosi, memperbaiki manajemen usaha, memperbaiki sistem pencatatan keuangan dan administrasi, inovasi produk sapu ijuk yang menarik, derivasi produk ijuk, dan pemanfaatan limbah sapu ijuk sendiri.
URI: https://repositori.uma.ac.id/123456789/526
Appears in Collections:SP - Agribusiness

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
118220011_file1.pdfCover130.22 kBAdobe PDFView/Open
118220011_file2.pdfAbstract123.61 kBAdobe PDFView/Open
118220011_file3.pdfIntroduction137.94 kBAdobe PDFView/Open
118220011_file4.pdfChapter I187.83 kBAdobe PDFView/Open
118220011_file5.pdfChapter II232.14 kBAdobe PDFView/Open
118220011_file6.pdfChapter III191.55 kBAdobe PDFView/Open
118220011_file8.pdfReference693.97 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.