Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/507
Title: Tinjauan Yuridis Terhadap Berakhirnya Hubungan Kerja Karena Mengundurkan Diri (Studi Kasus Putusan No. 53/G/2013/PHI.Mdn)
Authors: Purba, Riko Fransiskus
Keywords: Berakhirnya Hubungan Kerja;Mengundurkan Diri;Resign;Termination Of The Employment Relationship
Issue Date: 3-Mar-2016
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Many of the factorsthat causetheproblemsorindustrial disputesbetweenworkers and employers, whichinclude theterminationof employment due totermination of employment(FLE) due toresignationorbecause oflack offulfillment of the rightsof workers. Restrictionsproblem inthis thesisthatthe extentof theWhatCauses, the Industrial Dispute Settlement, NorDueTo TheEnd ofEmployment RelationsLawBecauseWorkerYangresigns. One of the goalsof writingthis thesis, namely asa condition forobtaininga law degreeat the Facultyof Law, UniversityMedan Area, since itis an obligation foreachstudentwhowillcomplete his studies. This type of research in this thesis is normative that research by looking for and collecting data by conducting research literature on reading materials such as books written by scholars, jurists and academics who are scientific and empirical research is research through observation of field, interview sources, and questionnaire which it obtained directly from the public or parties related to the research, nature study this thesis is nature Descriptive Research Analytical is an activity undertaken by the authors to determine ganbaran content or meaning of the rule of law referenced in resolving legal issues become object of research studies. research sites is in the Industrial Relations Court terrain at the same location to obtain data on the decision No. 53 / G / 2013 / PHI.Mdn research time on the 1st of April-June 20, 2015. Data collection techniques in primary, secondary and tertiary. Industrial Dispute Settlement due to workers who resign are the first through bipartite institutions such as mediation, conciliation and arbitration. However, if the agency does not get a settlement, the parties are required to resolve the dispute through a tripartite body that Tribunal. The law requires or require employers to memberian severance pay, and / or money rewards, and compensation for workers laid off as a result of the law against the end of the employment relationship, including in the case of workers who resign.
Description: Hal yang menjadi penyebab dalam permasalahan atau perselisihan hubungan industrial antara pekerja dan pengusaha, yang antara lain adalah berakhirnya hubungan kerja karena pemutusan hubungan kerja (PHK) karena mengundurkan diri atau karena tidak adanya pemenuhan hak-hak bagi pekerja. Pembatasan masalah di dalam penulisan skripsi ini yaitu sejauh mengenai Bagaimana Faktor Penyebab, Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial, Maupun Akibat Hukum Terhadap Berakhirnya Hubungan Kerja Karena Pekerja Yang Mengundurkan Diri. Salah satu tujuan penulisan dalam skripsi ini yaitu Sebagai syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Medan Area, mengingat hal ini merupakan kewajiban bagi setiap mahasiswa yang akan menyelesaikan studinya. Jenis penelitian pada penulisan skripsi ini adalah normatif yaitu penelitian dengan mencari dan mengumpulkan data dengan melakukan penelitian kepustakaan atas sumber bacaan berupa buku-buku karangan para sarjana, ahli hukum dan akademisi yang bersifat ilmiah dan penelitian empiris yaitu penelitian melalui observasi dari lapangan, wawancara narasumber, maupun penyebaran angket yang semua itu didapatkan langsung dari masyarakat ataupun pihak terkait dengan penelitian, Sifat penelitian penulisan skripsi ini adalah bersifat Penelitian Deskriptif analitis yaitu suatu kegiatan yang dilakukan oleh penulis untuk menentukan ganbaran isi atau makna aturan hukum yang dijadikan rujukan dalam menyelesaikan permasalahan hukum yang menjadi objek kajian penelitian. lokasi penelitian adalah di Pengadilan Hubungan Industrial Medan yang sekaligus lokasi untuk memperoleh data putusanNo. 53/G/2013/PHI.Mdn waktu penelitian pada tanggal 1 April- 20 Juni 2015. Teknik pengumpulan data secara primer, sekunder dan tersier. Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial karena pekerja yang mengundurkan diri adalah terlebih dahulu melalui lembaga bipartit seperti mediasi, konsiliasi, dan arbitrase. Namun apabila lembaga tersebut tidak mendapatkan penyelesaian maka para pihak diwajibkan menyelesaikan perselisihannya melalui lembaga tripartit yaitu Pengadilan Perselisihan Hubungan Industrial. Undang-undang mengharuskan atau mewajibkan pengusaha untuk memberian uang pesangon, dan/atau uang penghargaan, dan uang penggantian hak bagi buruh yang di PHK sebagai suatu akibat hukum terhadap berakhirnya hubungan kerja termasuk dalam hal pekerja yang mengundurkan diri.
URI: https://repositori.uma.ac.id/123456789/507
Appears in Collections:SP - Civil Law

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
118400130_file1.pdfCover115.35 kBAdobe PDFView/Open
118400130_file2.pdfAbstract106.9 kBAdobe PDFView/Open
118400130_file3.pdfIntroduction109.99 kBAdobe PDFView/Open
118400130_file4.pdfChapter I121.08 kBAdobe PDFView/Open
118400130_file5.pdfChapter II215.11 kBAdobe PDFView/Open
118400130_file6.pdfChapter III161.23 kBAdobe PDFView/Open
118400130_file8.pdfReference107.3 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.