Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/4188
Title: Pengaruh Pemberian Motivasi Dalam Meningkatkan Kinerja Karyawan
Authors: Nasution, Fitri Laila
Keywords: pemberian motivasi;kinerja karyawan
Issue Date: Sep-2009
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Tujuan penelitianan ini adalah untuk mengetahui bahwa pembenan motivasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan pada Pusat Penelitian Kelapa Sawit Medan Metode analisis data yang digunakan adalah metode uji validitas, dan Analisis korelasi product moment, yaitu untuk mengetahui seberapa besar kontribusi pemberian motivasi dalam meningkatkan kinerja karyawan. Hubungan bersifat positif atau searah berarti jika motivasi baik maka Kinerja karyawan sangat tinggi. Sedangkan signifikansi atau tingkat nyata bahwa motivasi memang benar-benar penentu atau prediktor dari kinerja karyawan. Maka dapat dikatakan bahwa semakm tinggi (kuat) pemberian motivasi maka kinerja karyawan juga akan semakin meningkat. Koefisien korelasi yang dJtemukan sebesar r = 0,84, nilai ini menunjukkan kategori sangat tinggi antara motivasi terhadap kinerja karyawan, dengan demikian hipotesisnya, yaitu H0 ditolak Karena t hitung > t tabel yaitu 13.23 > 1,890, artinya ada pengaruh yang sangat tinggi antara motivasi dengan kinerja karyawan.
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/4188
Appears in Collections:SP - Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
058320027_file1.pdfCover299.09 kBAdobe PDFView/Open
058320027_file2.pdfAbstract265.5 kBAdobe PDFView/Open
058320027_file3.pdfIntroduction516.74 kBAdobe PDFView/Open
058320027_file4.pdfChapter I265.03 kBAdobe PDFView/Open
058320027_file8.pdfReference167.83 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.