Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/3834
Title: Analisis Akuntansi Pertanggungjawaban Dalam Penilaian Kinerja Pusat Biaya pada PT. Pos Indonesia ( Persero) Medan
Authors: Iskandar, Sukrisna
Keywords: akuntansi pertanggungjawaban;penilaian kinerja
Issue Date: 15-Oct-2009
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Pusat pertanggungjawaban digunakan untuk menciptakan suatu sistem pertanggungjawaban yang baik. oleh karena itu perlu adanya pemisaban secara tegas antara batas wewenang dan tanggungjawab dalam suatu organisasi. Akuntasi pertanggungjawaban merupakan suatu sistem informasi dalam organisasi yang berfungsi sebagi alat kinerja dan pengawasan yang membawahi bidang yang di pimpinnya. Pengevaluasi kinerja manajer pusat biaya maka indikator yang digunakan adalah biaya, yaitu dengan cara membandingkan nilai-nilai realisasi dengan nilai - nilai patokan/anggaran. Dari hasil perbandingan ini akan diperoleh gambaran mengenai penyimpangan atau selisih. Selanjutnya selisih tersebut dianalisis, agar sebab- sebab terjadinya selisih tersebut dapat diketahui.
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/3834
Appears in Collections:SP - Accountancy

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
058330078_file1.pdfCover302.07 kBAdobe PDFView/Open
058330078_file2.pdfAbstract238.64 kBAdobe PDFView/Open
058330078_file3.pdfIntroduction400.64 kBAdobe PDFView/Open
058330078_file4.pdfChapter I314.59 kBAdobe PDFView/Open
058330078_file8.pdfReference433.4 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.