Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/3411
Title: Laporan Arus Kas Sebagai Salah Satu Alat Pengambilan Keputusan Pada PT. Guna Mandiri Prima Medan
Authors: Panjaitan, Ronny Sumantri
Keywords: laporan arus kas;pengambilan keputusan
Issue Date: 22-Apr-2009
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Laporan Arus Kas menyajikan informasi keuangan perusahaan yang tidak dimuat oleh Neraca dan Laporan Laba Rugi. Bagi pihak internal dan eksternal perusahaan laporan arus kas membantu untuk menilai kinerja perusahaan dalam menghasilkan arus kas di masa yang akan datang, menilai kemampuan perusahaan dalam memenuhi kewajibannya dan penilaian atas alasan perbedaan antara laba bersih dan kas bersih. Pada laporan arus kas PT. Guna Mandiri Prima Medan, arus kas secara keseluruhan meningkat pada tabun 2006 dibandingkan tahun 2005. Hal ini berarti perusahaan mempunyai arus kas yang baik karena bila arus kas dari aktivitas operasi meningkat maka kita dapat mengetahui bahwa kemampuan perusahaan dalam memenuhi likuiditas perusahaannya meningkat sedangkan apabila dari aktivitas investasi dan pendanaan maka perusahaan dapat memenuhi solvabilitas dan fleksibilitas keuangannya serta melakukan ekspansi perusahaan. Analisis terhadap laporan arus kas PT. Guna Mandiri Prima Medan dilakukan untuk melihat informasi yang dihasilkan oleh laporan arus kas dan terungkap bahwa arus kas dari aktivitas operasi meningkat pada tahun 2006. Untuk itu perusahaan harus tetap mempertahankan bahkan meningkatkan jumlah arus kas positif dari aktivitas operasi yang terjadi pada bhun 2006.
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/3411
Appears in Collections:SP - Accountancy

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
048330120_file1.pdfCover252.04 kBAdobe PDFView/Open
048330120_file2.pdfAbstract243.28 kBAdobe PDFView/Open
048330120_file3.pdfIntroduction464.91 kBAdobe PDFView/Open
048330120_file4.pdfChapter I321.63 kBAdobe PDFView/Open
048330120_file8.pdfReference545.25 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.