Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/22219
Title: Analisis Kemacetan Lalulintas pada Ruas Jalan Prof. H.M. Yamin, Medan
Other Titles: Analysis of Traffic Congestion on Roads Prof. H.M. Yamin, Medan
Authors: Sinaga, Grace Sri Debora
metadata.dc.contributor.advisor: Rangkuti, Nuril Mahda
Keywords: kemacetan;kecepatan;hambatan samping;congestion;speed;side obstacles
Issue Date: 1-Aug-2023
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;198110148
Abstract: Kota Medan merupakan kota pada penduduk dengan dengan jumlah penduduk 2.494.512 jiwa menurut Badan Pusat Statistik Kota Medan Pada Tahun 2022. Secara geografis Kota Medan berbatasan langsung dengan Kabupaten Deli Serdang. Kota Medan berada di provinsi Sumatera Utara yang menjadi pusat industri di wilayah Sumatera Utara, sehingga lalu lintas di wilayah Kota Medan cukup ramai. sehingga mengakibatkan meningkatnya kendaraan bermotor sebagai alat transportasi. Hal ini menimbulkan kepadatan kendaraan yang berdampak terhadap kemacetan lalu lintas. Kemacetan terjadi di ruas jalan Prof.H.M. Yamin dan simpang jalan Jawa, terutama pada jam-jam puncak. Untuk menganalisis kemacetan, mengetahui besar hambatan samping, kapasitas dan derajat kejenuhan Prof. H. M. Yamin maka diperlukan data primer yaitu data volume lalu lintas, data geometrik jalan, survey hambatan samping dan survey kecepatan sesaat. Sedangkan data sekunder yang diperlukan yaitu data jumlah penduduk di Kota Medan Timur. Berdasarkan hasil analisis di peroleh kecepatan arus bebas pada ruas jalan Prof. H.M. Yamin senilai 55,51 km/jam, nilai kapasitas 1496,88 smp/jam, hambatan samping 504,9 kejadian/jam masuk dalam kategori hambatan samping tinggi (T), serta tingkat pelayanan jalan masuk dalam kategori F yang artinya arus Arus dipaksakan, kecepatan rendah, volume di atas kapasitas, antrian panjang (macet). Medan City is a city with a population of 2,494,512 people according to the Medan City Central Statistics Agency in 2022. Geographically, Medan City borders directly on Deli Serdang Regency. Medan City is in North Sumatra province which is the industrial center in the North Sumatra region, so traffic in the Medan City area is quite busy. thus resulting in an increase in motorized vehicles as a means of transportation. This causes vehicle density which has an impact on traffic jams. Congestion occurred on Jalan Prof.H.M. Yamin and Java intersections, especially during peak hours. To analyze traffic jams, find out the size of side obstacles, capacity and degree of saturation. Prof. H. M. Yamin, primary data is needed, namely traffic volume data, road geometric data, side obstacle surveys and instantaneous speed surveys. Meanwhile, the secondary data needed is population data in East Medan City. Based on the results of the analysis, the free flow speed on the Prof. road section was obtained. H.M. Yamin is worth 55.51 km/hour, the capacity value is 1496,88 pcu/hour, the side resistance is 504.9 incidents/hour, which is in the high side resistance (T) category, and the road service level is in category F, which means forced flow, low speed, volume above capacity, long queues (congestion).
Description: 78 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/22219
Appears in Collections:SP - Civil Engineering

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
198110148 - Grace Sri Debora Sinaga - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography1.4 MBAdobe PDFView/Open
198110148 - Grace Sri Debora Sinaga - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV334.28 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.