Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/22216
Title: Analisis Karakteristik Penumpang Bus Trans Metro Deli K3m Lapangan Merdeka-Belawan
Other Titles: Analysis of Passenger Characteristics of Trans Metro Deli Bus K3m Merdeka-Belawan Square
Authors: Nst, M Zikri Alfaiz
metadata.dc.contributor.advisor: Rangkuti, Nuril Mahda
Keywords: kinerja;kerapatan;kecepatan;transportasi;performance;service;density;pace;transportation
Issue Date: 20-Jul-2023
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;188110072
Abstract: Sistem transportasi perkotaan merupakan suatu sistem pergerakan manusia dan barang antara zona asal dan tujuan dalam suatu wilayah perkotaan. Transportasi adalah proses pemindahan suatu benda mencakup benda mati atau hidup dari suatu tempat ke tempat lain. Adapun tujuan dari diselenggarakannya sistem transportasi agar proses pergerakan manusia dan barang dapat dilaksanakan secara optimal dengan mempertimbangkan faktor keamanan, kenyamanan dan kelancaran serta efisiensi waktu dan biaya. Kini semakin banyak pilihan transportasi umum di kota Medan, Sumatra Utara, dengan beroperasinya armada bus trans metro deli sejak senin 16 November 2020. Sebanyak 70 armada bus beroperasi dengan 4 bus disiapkan sebagai armada cadangan dan 65 bus sudah beroperasi. Penelitian ini dilakukan dengan cara melakukan penyebaran kuesioner kepada 50 responden.Dengan menggunakan rumus Choran Dari hasil penelitian diketahui bahwa penumpang merasa setuju dengan penggunaan Bus Trans Metro Deli yang telah diberikan oleh pemerintah. Bagian yang harus dipertahankan menurut penumpang adalah sikap petugas dalam berkomunikasi dengan penumpang serta memberikan kenyamanan agar penumpang tidak merasa takut menggunakan bus Trans Metro Deli, sedangkan bagian yang harus dikembangkan adalah kenyamanan didalam bus terhadap kinerja supir bus yang kurang nyaman dan aman, dan tempat duduk pada halte agar ditambah jumlahnya sesuai dengan kebutuhan penumpang bus Trans Metro Deli. Dari penelitian ini terdapat data Dari hasil analisis dan perhitungan yang sudah dilakukan pada bab sebelumnya, maka diperoleh hasil karakteritik penumpang Bus Trans Metro Deli berdasarkan usia, Pekerjaan, Penghasilan,Jenis Kelamin, Tujuan dan Pendidikan, faktor muatan penumpang = 0,72 = 1, headway =8 menit, tingkat operasional = 5 menit, kerapatan (Lapangan Merdeka – Belawan)= 2.71 km/kendaraan, (Belawan – Lapangan Merdeka) = 2.92 km/kendaraan, dankecepatan = (Lapangan Merdeka – Belawan) = 22.2 km/jam, (Belawan – Lapangan Merdeka) = 20.6 km/jam. An urban transportation system is a system of movement of people and goods between origin and destination zones within an urban area. Transportation is the process of moving an object including inanimate or living objects from one place to another. The purpose of the implementation of the transportation system so that the process of movement of people and goods can be carried out optimally by time and price Now there are more and more public transportation options in the city of Medan, North Sumatra, with the operation of the trans metro deli bus fleet since Monday, November 16, 2020. A total of 70 buses operate with 4 buses prepared as reserve fleets and 65 buses already in operation. This research was conducted by distributing questionnaires to 50 respondents. By using the Choran formula From the results of the study, it is known that passengers agree with the use of the Trans Metro Deli Bus that has been given by the government. The part that must be maintained according to passengers is the attitude of officers in communicating with passengers and providing comfort so that passengers do not feel afraid to use the Trans Metro Deli bus, , while the part that must be developed is comfort on the bus against the performance of bus drivers who are less comfortable and safe, and seats at bus stops to be increased in number according to the needs of Trans Metro Deli bus passengers. From this study, there is data From the results of analysis and calculations that have been carried out in the previous chapter, the results of the characteristics of Trans Metro Deli Bus passengers based on age ,Occupation, Income, Gender, Purpose and Education, passenger load factor = 0.72 = 1, headway = 8 minutes, operational level = 5 minutes, density (Lapangan Merdeka – Belawan)= 2.71 km/vehicle, (Belawan – Lapangan Merdeka) = 2.92 km/vehicle, and speed = (Lapangan Merdeka – Belawan) = 22.2 km/hour, (Belawan – Lapangan Merdeka) = 20.6 km/hour. ,Occupation, Income, Gender, Purpose and Education, passenger load factor = 0.72 = 1, headway = 8 minutes, operational level = 5 minutes, density (Lapangan Merdeka – Belawan)= 2.71 km/vehicle, (Belawan – Lapangan Merdeka) = 2.92 km/vehicle, and speed = (Lapangan Merdeka – Belawan) = 22.2 km/hour, (Belawan – Lapangan Merdeka) = 20.6 km/hour.
Description: 67 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/22216
Appears in Collections:SP - Civil Engineering

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
188110072 - M Zikri Alfaiz Nst - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography1.3 MBAdobe PDFView/Open
188110072 - M Zikri Alfaiz Nst - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV784.85 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.