Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/20423
Title: Perbedaan Kepercayaan Diri Ditinjau Dari Jenis Kelamin Pada Santri Di Pondok Pesatren Sykeh Ahmad Basyir ( Parsariran Tapsel )
Other Titles: Differences in Self-Confidence in View of Gender in Santri at the Sykeh Ahmad Basyir Islamic Boarding School (Parsariran Tapsel)
Authors: Hutabarat, Maju
metadata.dc.contributor.advisor: Istiana
Budiman, Zuhdi
Keywords: kepercayaan diri;jenis kelamin;gender;confidence
Issue Date: 6-May-2016
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;118600196
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk melihat perbedaan kepercayaan diri ditinjau dari jenis kelamin pada santri di Pondok Pesantren Syekh Ahmad Basyir (Parsariran Tapsel). Penelitian ini dikenakan kepada santri yang berjumlah 74 orang. Berdasarkan kajian teoritis yang ada dalam Bab II, maka diajukan hipotesis . penelitian yang berbunyi: Terdapat perbedaan kepercayaan diri antara santri pria dengan santri wanita. Asumsinya santri laki-laki merniliki kepercayaan diri yang lebih tinggi dibandingkan santri perempuan. Dalam upaya membuktikan hipotesis tersebut digunakan metode analisis data Analisis Varians 1 Jalur, dimana berdasarkan analisis diperoleh hasil-hasil sebagai berikut: a. Terdapat perbedaan kepercayaan diri yang sangat signifikan antara santri laki-laki dengan santri perempuan. Basil ini diketahui dengan melihat nilai atau koefisien perbedaan Anava F = 78,354 dengan koefisien signifikansi 0,001. Hal ini berarti nilai signifikansi yang diperoleh lebih kecil · dari 0,010. This study aims to see the differences in self-confidence reviewed from the gender of the students at the Sheikh Ahmad Basyir Islamic Boarding School (Parsariran Tapsel). This research is subject to 74 students person. Based on the theoretical studies in Chapter II, a hypothesis is proposed. research which reads: There are differences in self-confidence between male students with female students. The assumption is that male students have high self-confidence higher than female students. In an attempt to prove the hypothesis The data analysis method used was 1-way Variance Analysis, where based on the analysis obtained the following results: a. There is a difference significant self-confidence between male students and students Woman. This result is known by looking at the value or coefficient of difference Anava F = 78.354 with a significance coefficient of 0.001. This means value the significance obtained is smaller than 0.010.
Description: 66 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/20423
Appears in Collections:SP - Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
118600196 - Maju Hutabarat - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography4.59 MBAdobe PDFView/Open
118600196 - Maju Hutabarat - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV1.55 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.