Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/19198
Title: Pengaruh Saluran Distribusi Dan Kualitas Produk Terhadap Volume Penjualan (Studi Kasus Pada Kelompok Tani Kopi Di Samosir)
Other Titles: Influence of Distribution Channels and Quality Product Against Sales Volume (Case Study of Coffee Farmer Groups in Samosir)
Authors: Sihombing, Aris Marulitua
Keywords: distirbution channels;product quality and sales volume;saluran distribusi;kualitas produk dan volume penjualan
Issue Date: 4-Oct-2022
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;178320380
Abstract: Saluran distribusi merupakan serangkaian partisipan organisasional yang melakukan semua fungsi yang dibutuhkan untuk menyampaikan produk/jasa dari penjual ke pembeli akhir. Kualitas produk adalah keseluruhan ciri serta sifat barang dan jasa yang berpengaruh pada kemampuan memenuhi kebutuhan yang dinyatakan maupun yang tersirat. Volume penjualan merupakan ukuran yang dapat memperlihatkan jumlah barang atau jasa yang terjual dalam produsen dengan adanya proses tawar menawar barang dalam volume yang besar untuk jangka waktu yang lama. Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Apakah terdapat pengaruh saluran distribusi terhadap volume penjualan (kelompok tani kopi di Samosir) ? Apakah terdapat pengaruh kualitas produk terhadap volume penjualan (kelompok tani kopi di Samosir) ? Apakah terdapat pengaruh saluran distribusi dan kualitas produk terhadap volume penjualan (kelompok tani kopi di Samosir) ? Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh saluran distribusi dan kualitas produk terhadap volume penjualan (kelompok tani kopi di Samosir). Populasi penelitian ini sebanyak 47 konsumen tahun 2021 sedangkan sampel yang digunakan adalah Purposive sampling sebanyak 47 responden. Pengumpulan data dilakukan dengan penelitian studi dokumentasi,kuesioner dan observasi. Untuk menguji hipotesis menggunakan uji validitas dan reliabilitas, data deskriptif, statistik regresi linear berganda dan uji asumsi klasik. A distribution channel is a set of organizational participants who perform all the functions needed to deliver a product/service from the seller to the final buyer. Product quality is the overall characteristics and characteristics of goods and services that affect the ability to meet stated or implied needs. Sales volume is a measure that can show the number of goods or services sold in producers with the process of bargaining for goods in large volumes for a long period of time. The formulation of the problem in this study is whether there is an influence of distribution channels on sales volume (coffee farmer groups in Samosir)? Is there any effect of product quality on sales volume (coffee farmer groups in Samosir)? Is there any influence of distribution channels and product quality on sales volume (coffee farmer groups in Samosir)? The purpose of this study was to determine the effect of distribution channels and product quality on sales volume (coffee farmer groups in Samosir). The population of this research is 47 consumers in 2021 while the sample used is purposive sampling with 47 respondents. Data was collected by means of research documentation studies, questionnaires and observations. To test the hypothesis using validity and reliability tests, descriptive data, multiple linear regression statistics and classical assumption tests.
Description: 85 halaman
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/19198
Appears in Collections:SP - Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
178320380 - Aris Marulitua Sihombing - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV836.24 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
178320380 - Aris Marulitua Sihombing - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography2.51 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.