Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/19108
Title: Hubungan Efikasi Diri dan Kecerdasan Emosional dengan Kecemasan dalam Praktek Kerja Industri pada Siswa SMK Negeri 1 Gunung Meriah
Other Titles: Relationship between Self-Efficacy and Emotional Intelligence with Anxiety in Industrial Work Practices in Vocational High School Students Country 1 Mount Meriah
Authors: Hanim, Wirda
Keywords: prakerin anxety;self efficacy;emotional intelligence;kecemasan prakerin;efikasi diri;kecerdasan emosional
Issue Date: 9-Sep-2022
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;201804065
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan efikasi diri dan kecerdasan emosional dengan kecemasan prakerin pada siwa SMK Negeri 1 Gunung Meriah. Kecemasan merupakan suatu perasaan takut dan khawatir yang bersifat lama pada sesuatu yang tidak jelas (subjektif). Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini yaitu ada hubungan negatif antara efikasi diri dan kecerdasan emosional dengan kecemasan praktek kerja industri (prakerin). Populasi adalah seluruh siswa kelas XII, dengan teknik sampling total sampling, sampel berjumlah 135 siswa. Metode pengambilan data skala efikasi diri, skala kecerdasan emosional dan skala kecemasan praktek kerja industri. Dari hasil analisis dengan metode analisis regresi berganda, diketahui bahwa ada hubungan negatif yang signifikan antara efikasi diri dan Kecerdasan Emosional terhadap Kecemasan Prakerin dilihat dari nilai koefisien determinan (Rxy) = -0,625 dengan p = 0.000 < 0.050, artinya ada hubungan negatif efikasi diri dan kecerdasan emosional terhadap kecemasan Prakerin, semakin rendah efikasi diri dan semakin rendah kecerdasan emosional maka semakin tinggi kecemasan prakerin. Dengan demikian maka hipotesis yang diajukan, dinyatakan diterima.Kemudian berdasarkan perbandingan kedua nilai rata-rata, maka dilihat bahwa efikasi diri tergolong sedang, Kecerdasan emosional tergolong sedang dan kecemasan prakerin tergolong sedang. This study aims to find out the relationship of self-efficacy and emotional intelligence with prakerin anxiety at smk negeri 1 Gunung Meriah. Anxiety is a long-standing feeling of fear and worry in something vague (subjective) Hypothesis proposed in this study that there is a negative relationship between self-efficacy and emotional intelligence with precrin anxiety. The population is the entire class XII students, with total sampling techniques, the sample amounts to 135 students. Data retrieval methods scale self-efficacy, emotional intelligence scale and work practice anxiety scale. From the results of the analysis with the multiple regression analysis method, it is known that there is a significant negative correlation between Self Efficacy and Emotional Intelligence to Prakerin Anxiety judging from the determinant coefficient value (Rxy) = -0.625 with p = 0.00 < 0.050, this means that there is a negative correlation of Self Efficacy and Emotional Intelligence to Prakerin Anxiety, the lower the Self Efficacy and the lower the Emotional Intelligence, the higher the Prakerin Anxiety. Thus, the proposed hypothesis is declared accepted. Then based on the comparison of the two average values, it is seen that self-efficacy is classified as moderate, emotional intelligence is classified as moderate and anxiety facing prakerin is classified as moderate.
Description: 173 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/19108
Appears in Collections:MT - Master of Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
201804065 - Wirda Hanim - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV583.41 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
201804065 - Wirda Hanim - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography2.08 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.