Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/1641
Title: Strategi Komunikasi Humas Rumah Sakit Umum Sari Mutiara Medan dalam Membangun Citra Perusahaan
Authors: Rahman, Abdul
Keywords: Communication Strategy;General Hospital The Sari Mutiara;Public Relations
Issue Date: 23-Feb-2016
Abstract: In an era of growing and more and more of this rivalry, every company should be able to compete in all respects especially in improving image. With the rise of the image, the public can see the quality of the company and it's effect on the programs that run the company. As for the purpose of the study is to know the communication strategy of public relations Pearl Essence Field Hospitals in building a company's image. This study used a qualitative research approach. The technique of collecting data by the method of observation, interviews, literature studies, documentation. Data analysis in research done with the reduction of the data, the presentation of data and verification. The results showed for building a good image, public relations General Hospital Sari Mutiara terrain, can not work alone, but must form a team collaboration to obtain or achieve the goals that have been set a good image i.e. in the eyes of the consumer or patient and simultaneously benefit the running mates.
Description: Di era yang semakin berkembang dan semakin banyak persaingan ini, tiap-tiap perusahaan harus mampu bersaing dalam segala segi terutama dalam meningkatkan citra. Dengan meningkatnya citra, masyarakat dapat melihat kualitas perusahaan dan itu berpengaruh pada program-program yang dijalankan perusahaan. Adapun tujuan penelitan adalah untuk mengetahui strategi komunikasi humas Rumah Sakit Sari Mutiara Medan dalam membangun citra perusahaan. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan data dengan metode observasi, wawancara, studi pustaka, dokumentasi. Analisis data dalam penelitian dilakukan dengan Reduksi data, Penyajian data dan Verifikasi. Hasil penelitian menunjukkan untuk membangun citra yang baik, humas Rumah Sakit Umum Sari Mutiara Medan, tidak dapat bekerja sendiri, tetapi harus membentuk tim yang kerjasama untuk memperoleh atau mencapai tujuan yang telah ditetapkan yakni citra yang baik di mata konsumen atau pasien dan sekaligus mendapatkan keuntungan yang sebanyak-banyaknya.
URI: https://repositori.uma.ac.id/123456789/1641
Appears in Collections:SP - Communication Science

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
118530034_file1.pdfCover267.31 kBAdobe PDFView/Open
118530034_file2.pdfAbstract220.22 kBAdobe PDFView/Open
118530034_file3.pdfIntroducton231.46 kBAdobe PDFView/Open
118530034_file4.pdfChapter I226.39 kBAdobe PDFView/Open
118530034_file5.pdfChapter II313.71 kBAdobe PDFView/Open
118530034_file6.pdfChapter III235.98 kBAdobe PDFView/Open
118530034_file8.pdfReference1.57 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.