Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/11597
Title: Hubungan antara Religiusitas dengan Kecemasan Menghadapi Menopause pada Ibu Ibu di Perumnas Helvetia Medan
Authors: Sihotang, Yohana
metadata.dc.contributor.advisor: Siregar, Mulia
Alfita, Laili
Keywords: religiusitas;kecemasan;menopause
Issue Date: 17-Oct-2019
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;18600515
Abstract: Wanita adalah mahluk yang terlahir dengan keindahan, penuh dengan perasaan, dan lemah lembut. Wanita dalam hidup juga mengalami siklus – siklus pertumbuhan, baik pertumbuhan mentalcenderung lemah, emosional yang kuat dan Perubahan fisik, pada tahap perkembangannya dipengaruhi oleh hormon hormon reproduksi, perubahan ini terlihat pada masa kanak – kanak menuju remaja, yaitu disebut dengan masa pubertas ditandai dengan menstruasi. Wanita akan mengalami perubahan dalam kesehariannya ketika mengalami haid, biasanya ditandai dengan lebih sensitif, merasa lemas , dan mood yang berubah – ubah, perubahan pada fisik juga akan terjadi seperti lingkar pinggul yang mulai menuju ke bentuk wanita dewasa, perubahan pada bentuk payudaya yang semakin membesar, dan tumbuhnya rambut pada sekitar daerah daerah tertentu.Seiring berjalannya waktu dan semakin bertambahnya usia, masa reproduksi wanita akan mengalami banyak perubahan, salah satunya adalah klimakterium( masa sebelum berhentinya mentruasi) biasanya ditandai dengan haid yang tidak teratur dan keluarnya darah lebih banyak.
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/11597
Appears in Collections:SP - Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
188600515 - Yohana Sihotang - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, Biblioghraphy5.07 MBAdobe PDFView/Open
188600515 - Yohana Sihotang - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV1.09 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.