Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/10042
Title: Implementasi Peraturan Daerah Nomor 16 Tahun 2004 Tentang surat Izin Tempat Usaha (SITU) di Kabupaten Gayo Lues
Authors: Adam
metadata.dc.contributor.advisor: Tarigan, Usman
Harahap, Burhanuddin
Keywords: implementasi peraturan daerah;surat izin tempat usaha (SITU)
Issue Date: 19-May-2006
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Dalam rangka mewujudkan Visi Kabupaten Gayo Lues yaitu Terwujudnya masyarakat yang bermartabat, terbebas dari keterisolasian dan menurunkan angka kemiskinan berdasarkan Syariat Islam yang kaffah, telah dilakukan suatu kebijakan tentang Surat Izin Tempat Usaha (SITU) melalui Peraturan Daerah (Perda) Nomor 16 Tahun 2004. Tujuan dari kebijakan ini adalah untuk pembinaan, pengaturan, pengendalian dan pengawasan atas kegiatan pemanfaatan ruang, barang, prasarana, sarana dan fasilitas tertentu guna melindungi kepentingan umum, disis lain adalah sebagai salah satu sumber pendapayan daerah (PAD) Kabupaten Gayo Lues. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui implementasi Peraturan Daerah tentang SITU, besarnya kontribusi dari retrebusi SITU terhadap PAD, dan faktor yang mempengaruhi implementasi Perda tentang SITU. Dalam penelitian ini sample diambil secara purposive sampling dengan jumlah sample sebanyak 32 orang. Analisis data dilakuakan dengan menggunakan metode deskriptif kualitatif, selain itu untuk mengetahui keberhasilan implementasi Peraturan Daerah digunakan metode skoring terhadap tiga faktor yang diukur yaitu organisasi, interpretasi, dan penerapan.
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/10042
Appears in Collections:MT - Master of Public Administration

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
041801009_adam.pdffulltext3.46 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.